Ura Saudara

Melanglang buana si hantu rimba
Tiada tolok apalagi langganan
Meliuk rapi terbaca kasat
Pun pendengaran ikut berkiprat

Derap; derap langkah si dalang
Meliuk-liuk ke tapal bendera putih
Bulir air mata menetes deras
 Gemuruh sosok si hantu rimba

Aku teman; teman perjalanan
Tiada hasrat apalagi buaian
Laskar pelangi itu indah
Kiprah merdeka kita saudara




Lusianusonie

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mengapa Cinta tak Bertuan??

Gemuruh Malam, Aku Orlando Tengah Menghunting Cantik

RUANG ADEM