Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2022

KEDAI BIRU

Gambar
KEDAI BIRU PERMABI Onie Disini, di kedai biru Tak lagi usung sastra berlarik  Usai sahihan majas majas keru Segala jiwa dan rasa padanan  kopi Disini, di kedai biru  Rintihan hidup menghanyutkan Tak lagi majemuk setara satu Mengurungkan rasa tanpa alasan Disini, di kedai biru Bercerita tentang suba suka hati Ujung perjalanan mungkin masih jauh Be okay and always be happy! take care✓ Lusianusonie